Masa Depan Pembelajaran adalah gambaran mengenai paradigma baru mengenai pola pembelajaran terkini. Hal ini tentunya akan menantang kita untuk keluar dari ‘status quo’ (pola lama) dan berupaya melibatkan pemimpin dan team kerja di dalam organisasi kita untuk masuk dalam pembelajaran dengan cara baru.
Content Creator
– Dr John Ng –
Dr Ng adalah Chief Passionary Officer, Meta Consulting, memiliki spesialisasi dalam pengembangan kepemimpinan dan konsultasi organisasional. Keahliannya mencakup pembinaan kepemimpinan, efektivitas tim dan manajemen perubahan. Ia memiliki pengalaman konsultasi dan pelatihan lebih dari 25 tahun dengan perusahaan-perusahaan ternama, institusi akademis dan organisasi non profit. Ia juga mendirikan Eagles Mediation & Counseling Centre.
-
Mengapa Perlu Menemukan Pola Pembelajaran Baru?
-
Apa itu Pembelajaran Digital 4.0?
Untuk grup lebih dari 20 orang silahkan hubungi Ibu Endang +62-855-8500-914
untuk mendapatkan harga corporate.